Marcell Jacobs Manusia Tercepat di Dunia Penerus Usain Bolt
VIVA â" Sejarah terjadi di Olympic Stadium, Tokyo, Minggu 1 Agustus 2021. Status manusia tercepat di dunia yang sebelumnya milik sprinter asal Jamaika Usain Bolt resmi berganti pemilik.
Sprinter asal Italia, Lamont Marcell Jacobs sukses merebut medali emas di cabang atletik nomor 100 meter putra. Dia meraih catatan 9,80 detik.
Olimpiade Tokyo 2020 menjadi kali pertama tidak dihadiri Usain Bolt sejak Olimpiade Athena 2004. Bolt memutuskan pensiun pada 2017 dan kini Jacobs resmi menjadi penerus Bolt.
Belum ada Komentar untuk "Marcell Jacobs Manusia Tercepat di Dunia Penerus Usain Bolt"
Posting Komentar